Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game - Game adalah sebuah hiburan. Dan orang yang bermain game disebut Gammer. Bagi sebagian orang bermain game adalah kegiatan yang tidak memberi manfaat apapun kecuali hiburan. Tetapi anggapan tersebut salah. Dengan game kita juga bisa mendapat uang. Dan cara mendapat uang dengan bermain game itu cukup mudah. Kira-kira apa saja cara agar kita bisa mendapat uang dari bermain game. Berikut berberapa caranya :

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

1. Membuat Channel Youtube Yang Membahas Tentang Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Youtube adalah situs berbagi video terbesar dan terpopuler di dunia. Dan Youtube bisa dijadikan sarana untuk mendapat uang dari bermain game. Caranya adalah kalian cukup mengunggah video tentang game ke youtube. Tapi akan lebih baik jika kalian membuat channel game di youtube. Khususnya channel yang membahas tetntang walkthrough sebuah game atau reaksi tentang game. Channel yang membahas kedua topik tersebut adalah topik yang populer di youtube. Dan bisa kalian coba. Contoh channel youtube yang membahas game adalah Pewdiepie.

2. Mengikuti Lomba Atau Event Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Dengan mengikuti perlombaan atau event game kita bisa mendapat uang. Tapi caranya kita harus menjadi juara di perlombaan tersebut. Dan hadiah yang diadapat oleh juara perlombaan game tidak sedikit. Sekarang ini perlombaan game resmi bisa berhadiah puluhan sampai ratusan juta. Tetapi untuk menjadi juara di sebuah perlombaan game kita harus pintar bermin game dan pintar membaca strategi lawan. Contoh berberapa game yang sering diperlombakan adalah DOTA Dan Counter Strike.

3. Membuat Blog Atau Website Yang Membahas Tentang Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Blog juga bisa menjadi tempat untuk menghasilkan uang. Jika kalian ingin mendapat uang dari game, kalian bisa menggunakan cara ini. Dengan blog kalian bisa membahas tentang berita game terbaru, berita game baru yang akan dirilis, dan review tentang game. Jika kalian rajin menulis artikel tentang game dan konten yang kalian tulis itu bagus dan menarik dan memiliki pengunjung yang banyak, maka banyak pengiklan yang ingin memasang iklannya di blog yang kalian kelola.

4. Berjualan Console Game Atau Kaset Game

Cara Mendapatkan Uang Dari Game

Dan cara terakhir yang bisa kalian coba adalah berjualan console game. Kalian bisa berjualan console game melalui media sosial atau membuka toko yang berjualan console game. Dan jika kalian mempunyai blog ynag membahas tentang game, kalian bisa menjual console yang kalian jual di blog kalian.

Baiklah sekian artikel dari saya tentang Cara Mendapatkan Uang Dari Game. Semoga cara diatas bisa membantu kalian dan menghibur. Terima kasih telah berkunjung.
Cara Mendapatkan Uang Dari Game Cara Mendapatkan Uang Dari Game Reviewed by Unknown on February 03, 2016 Rating: 5

4 comments:

  1. Makasih untuk caranya. Nanti tak coba cara yg pertama. Thanks :D

    ReplyDelete
  2. Cara yang ke 4 sepertinya patut dicoba tuh gan :-D

    ReplyDelete
  3. WOw... Cara yang pertama dan ke-3 Patut Dicoba :v :v Btw, Ada Cara Lain gak?? :v

    ReplyDelete

Jika Ada Saran Atau Pertanyaan Silahkan Comment. Dan Silahkan Comment Yang Baik,Jujur,Dan Tidak Spam. Terima Kasih

Powered by Blogger.